Tesis
Efektivitas media pembelajaran sinkronisasi antara mata pelajaran matematika dan dasar-dasar logika rekayasa perangkat lunak di SMK / Muhammad Chusni Agus
Abstrak
ABSTRAK Agus Muhammad Chusni. 2017. Efektivitas Media Pembelajaran Sinkronisasi antara Mata Pelajaran Matematika dan Dasar-Dasar Logika Rekayasa Perangkat Lunak di SMK. Tesis Program Studi Pendidikan Kejuruan Program Pascasarjana Universitas Negeri Malang.Pembimbing (I) Prof. Dr. Amat Mukhadis M. Pd. (II) Dr. Eddy Sutadji M. Pd. Kata kunci media sinkronisasi bakat mekanik kemampuan awal dan hasil belajar Berdasarkan hasil wawancara dan observasi pada siswa kelas XI Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) SMK Negeri 5 Malang didapatkan beberapa permasalahan antara lain (1) pengembangan media sinkronisasi antara mata pelajaran matematika dan dasar-dasar logika RPL (2) keefektivan penerapan media sinkronisasi antara mata pelajaran matematika dan dasar-dasar logika RPL (3) perbedaan hasil belajar Pemrograman C siswa dengan bakat mekanik tinggi dan rendah dan (4) interaksi antara media sinkronisasi dan bakat mekanik terhadap hasil belajar Pemrograman C . Mengantisipasi kendala tersebut dibutuhkan sebuah media pembelajaran baru yang menarik serta dapat merangsang imajinasi dan kreatifitas siswa salah satunya adalah media pembelajaran berbasis flash dengan materi sinkronisasi modul (RPL dengan matematika) bakat mekanik dan kemampuan awal siswa terhadap hasil belajar pemrograman C . Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengembangan media media sinkronisasi. Metode yang digunakan metode pengembangan Lee Owens. Tahapan dalam penelitian ini diawali dengan menganalisis kebutuhan merancang membuat media sinkronisasi implementasi dan evaluasi setelah itu diterapkan dan dilakukan tes hasil belajar siswa. Pada tahap uji coba kelompok menggunakan rancangan eksperimen Pre Experimental Design menggunakan rancangan nonequivalent control group design. Penentuan kelompok eksperimen dan kontrol dilakukan secara assigment random sampling. Subjek penelitian yaitu siswa kelas XI RPL sejumlah 74 siswa yang terbagi atas 37 siswa kelas eksperimen dan 37 siswa kelas kontrol. Hasil penelitian menunjukkan (1) media sinkronisasi yang telah dikembangkan dalam kategori valid dan layak digunakan (2) media sinkronisasi yang dikembangkan keefektivannya sudah teruji meningkatkan hasil hasil belajar siswa Pemrograman C (3) tidak ada perbedaan hasil belajar yang signifikan antara kelompok siswa yang memiliki bakat mekanik tinggi dengan bakat mekanik rendah dan (4) tidak ada interaksi antara penggunaan media sinkronisasi dan bakat mekanik. Sesuai dengan hasil penelitian disarankan (1) peserta didik atau masyarakat umum diharapkan mempelajari artikel-artikel yang relevan (2) bertanya langsung kepada guru pengampuh bila belum faham (3) Pengembangan lebih lanjut perlu ditambahkan fasilitas penyimpanan siswa yang mengerjaka kuis serta guru bisa meng-upload materi dan (4) pemanfaatan media sinkronisasi pada materi bahasan lain. 8195 ABSTRACT Agus Muhammad Chusni. 2017. Effect of Media Synchronization Module on Learning Achievement of the Software Engineering Students of Vocational High School. Thesis Vocational Education Graduate School of State University of Malang. Supervisor (I) Prof. Dr. Amat Mukhadis M. Pd. and (II) Dr. Eddy Sutadji M. Pd. Keywords synchronization media mechanical talent the ability the beginning and the results of the study Based on interviews and observations on which engineering students class software competence skills (RPL) vocational high schools 5 unfortunate known there are several problems among others (1) develop of Media Synchronization Module in C (2) effectiveness of the media synchronization of mathematics and based of logif of RPL (3) The difference of the results programming learning c students with talent mechanical high and low and (4) The interaction between the media synchronization and mechanical talent of the results of the programming learning c . Anticipate obstacles needed a medium learning new and exciting and can stimulate imagination and creativity students one of them is media learning based flash with matter synchronization module (RPL to mathematics) mechanical talent and the ability to early students study results c programming. This study aims to to see how development media media synchronization .Methods used method of development lee amp owens .Step in research started by analyzing needs design make media synchronization implementation and evaluation after it is applied and was conducted the test results student learning .At the trial group use design experiment pre experimental design use design nonequivalent control group design .The determination of group experimentation and control be done in assigment random sampling .The subject of study that is a student xi rpl a number of 74 students which are divided into 37 students experimentation and 37 students control. The research results show (1) the media synchronization which has been developed in the category of valid and being used (2) the media synchronization developed well-adapted improve the result study results students programming C (3) there is no difference study results significant between the students who have talent mechanical high with talent mechanical low and (4) no interaction between media uses synchronization and aptitude mechanical. According to the results of research suggested (1) school tuition or common people expected studies the articles relevant (2) ask you directly to teachers if you have not ideology (3) further development required to be added storage facility students who finish quiz and teachers would be uploads matter and (4) the utilization of media synchronization to the matter subjects of other
Tidak tersedia versi lain